UGM Mulai Eksplorasi Ruang Angkasa: Ciptakan Roket Rogama

Bertempat di Pantai Pandansimo, Kabupaten Bantul, UGM mulai melakukan usaha untuk eksplorasi ruang angkasa dengan menciptakan roket Rogama. Sebagai universitas riset hal ini memang sangat ditunggu-tunggu oleh masyarakat Indonesia yang haus dengan inovasi.

Pihak universitas seharusya memfollow up usaha ini dengan membuka program-program kuliah DI-DIII, S1-sS3 dalam jurusan ruang angkas atau yag berhubungan dengan teknologi eksplorasi ruang angkasa.




loading...

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »